Videos
Selasa, 17 Mei 2022 - 13:31 WIB

Serunya Tradisi Menerbangkan Balon Udara di Wonosobo

R. Bambang Aris Sasangka  /  Andhika Ali Pratikna  /  Burhan Aris Nugraha  | SOLOPOS.com

Solopos.com, WONOSOBO — Di Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, terdapat salah satu tradisi khas di momen Lebaran.

Tradisi tersebut adalah menerbangkan balon udara di angkasa yang dilakukan di Lapangan SMK Muhammadiyah Wonosobo, Jawa Tengah pada Rabu (4/5/2022).

Advertisement

Baca Juga: Pesta Lomban, Begini Aksi Nelayan Berebut Sesaji di Laut Jepara

Balon tersebut terbuat dari plastik yang disambung dengan aneka warna dan motif. Metode menerbangkannya cukup diasapi dengan tungku sederhana berbahan bakar kayu bakar.

Puluhan balon yang dibuat oleh kelompok pemuda dan masyarakat itu diterbangkan bersama-sama.

Advertisement

Baca Juga: Mencegah Bahaya, Balon Udara Harus Dilengkapi Tali Penambat

Balon-balon tersebut juga diterbangkan dengan batasan ketinggian tertentu dengan cara ditambatkan tali sesuai standar penerbangan. Selain warga, kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Bupati Wonosobo, Afip Nur Hidayat.

 

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif